Arsip Tag: Museum-Pendaratan Pesawat Amphibi Bung Karno

Rekomendasi Tempat Wisata Terpopuler Di Gorontalo

Rekomendasi Tempat Wisata Terpopuler Di Gorontalo

Rekomendasi Tempat Wisata Terpopuler Di Gorontalo – Gorontalo di kenal sebagai “Kota Serambi Madinah” dengan masjid-masjid yang unik. Namun, di balik julukan tersebut, Gorontalo juga menyimpan nexus koi gate potensi wisata yang menarik dan tidak perlu di ragukan lagi. Wisata yang bisa di kunjungi mulai dari alam hingga sejarah.

Daftar Wisata Di Gorontalo

Museum-Pendaratan Pesawat Amphibi Bung Karno

Museum Pendaratan Pesawat Amphibi Bung Karno berada dekat dengan Danau Limboto–tepatnya terletak di Desa Iluta, Kecamtan Batudaa, Gorontalo. Museum ini merupakan cagar budaya berupa rumah sweet bonanza yang di bangun pada masa Pemerintahan Belanda sekitar pada tahun 1936. Di museum ini pengujungdapat menemukan berbagai koleksi barang-baang kuno seperti foto, radio, buku, juga alat pertanian, dan lainnya. Berada tak jauh dari Danau Limboto, pengunjung juga dapat menikmati pemandangan indah di sekitar museum yang tenang dan sejuk.

Baca Juga : 4 Wisata Di Padang Panjang Yang Harus Kamu Ketahui

Benteng-Otanaha

Benteng-Otanaha berupa benteng dengan bahan utama batu yang di rekatkan dengan putih telur burung Maleo. Benteng yang di bangun oleh Raja Ilato pada tahun 1522 ini memiliki tinggi tujuh meter dan diameter sekitar 20 meter, yang di fungsikan sebagai tempat perlindungan dan pertahanan. Benteng Otanaha terletak di Kelurahan Dembe 1, Kecamatan Kota Barat, Kota Gorontalo, Gorontalo. Pengunjung akan dapat menikmati pemandangan indah Danau Limboto dan Kota Gorontalo yang cantik dari atas ketinggian. Untuk mencapai benteng ini, pengunjung perlu mendaki 345 anak tangga, atau menaiki motor atau mobil sampai ke area parkir yang dekat benteng utama. Menunjang kunjungan wisata pengunjung, tersedia fasilitas seperti pondok untuk berteduh, taman hijau untuk bersantai, dan spot foto yang menarik.

Pulau-Saronde

Pulau-Saronde memiliki luas sekitar 1 kilometer persegi, menyuguhkan pemandangan cantik nan eksotis. Pulau yang juga menjadi destinasi favorite ini terletak di utara Teluk Kwandang, Kecamtan Kwandang. Kabupaten Gorontalo Utara. Pulau ini memiliki pasir putih berpadu dengan air laut yang biru dan jernih hingga penampakkan terumbu karang dapat terlihat dari atas permukaan air. Pulau inisangat cocok untuk melakukan snorkeling, diving, surfing, memancing, berenang, atau sekadar bersantai. Memasuki pulau ini tidakperlu membayar tiket masuk, namun ntuk mencapai pulau ini pengunjung perlu menyewa perahu dengan harga sekitar 400 ribu rupiah.

Perkampungan Bajo Torosiaje

Perkampungan Bajo Torosiaje terletak di pesisir Teluk Tomini tepatnya di Desa Torosiaje, Kabupaten Pohuwato, Provinsi Gorontalo. Kampung yang berada di atas air ini di huni oleh Suku Bajo yang memiliki budaya dan tradisi yang unik. Bentuk kampung juga unik mirip huruf U yang terbuka ke arah laut, dengan menawarkan pemandangan indah dari laut berpadu dengan matahari terbit maupun tenggelam.